Ruth – Beriman Tanpa Idola dan Bukti
Ada sisi lain dari kehidupan Rut yang jarang dibahas oleh orang percaya. Hal yang sering luput dari perhatian waktu kita membaca Alkitab. Padahal karena hal-hal itulah Rut tetap melekat kepada mertuanya, dan mengikutinya kembali ke Kanaan setelah kehilangan segala sesuatunya. Dalam hidup Rut tidak ada sesuatu yang baik yang ia saksikan terjadi atas keluarga suaminya, […]
Melihat Masalah Sebagai Apa
Sekalipun kita hidup kudus, dekat dengan Tuhan, suka berkorban dan taat, hidup kita tetap akan menghadapi masalah. Tuhan memang tidak pernah menjanjikan hidup umatNya bebas dari problem, Ia hanya menjanjikan kemenangan dari pergumulan. Orang yang tidak acuh akan melihat apa yang dianggap orang lain sebagai masalah bukan masalah. Tetapi bagi orang yang sensitif, terlalu banyak […]
Rajin Pantang Kendor
Janganlah hendaknya kerajinanmu kendor, biarlah rohmu menyala-nyala dan layanilah Tuhan. – Roma 12:11 Semua kita pernah bersemangat dan berapi-api dalam suatu hal. Tetapi seringkali semangat itu tidak bertahan lama. Dan kalau diambil persentase, lebih banyak jatuhnya daripada bangunnya. Kita ingin mencapai dan meraih sesuatu dengan cepat – seperti pelari sprint. Padahal untuk meraih sesuatu sering dibutuhkan […]