Radio Immanuel Solo
Menelisik Nabi
Sebagai umat Tuhan kita bersyukur dengan pulihnya jawatan kenabian di gereja Tuhan. Tetapi kita juga harus waspada dengan menyusupnya nabi-nabi palsu dengan nubuatan yang menyesatkan umat Tuhan dan tidak pernah tergenapi. Ada beberapa tolok ukur sederhana yang bisa membedakan nabi asli dan nabi palsu, sehingga orang percaya tidak terjebak dengan nubuatan nabi palsu.
Kristen 2000 Tahun Tanpa Perubahan
Pada saat-saat terakhir sebelum pengangkatannya ke surga, Yesus mengumpulkan muridNya di Bukit Zaitun. Harapan para murid adalah menegakkan kembali kerajaan Israel. Sedang Yesus lebih berfokus kepada menjadi saksiNya. Harapan apa saja yang sama dengan keinginan orang Kristen saat ini, yang persis sama dan tidak berubah selama 2000 tahun?
Memulai Tahun Baru dengan Sikap yang Benar
Ketika tahun baru menjelang, banyak orang menaruh pengharapan bahwa di tahun yang baru masalah akan selesai, pergumulan akan terlepas, utang akan lunas, sakit akan disembuhkan, doa akan terjawab. Tetapi bukankah sudah banyak tahun yang berlalu tetapi keadaan masih tetap sama? Dari kejatuhan Daud dengan Batsyeba, Firman Tuhan mengajar orang percaya banyak hal dalam memasuki tahun […]